Selasa, 18 Juni 2013

5 Keunggulan Honda Versa

5 Keunggulan Honda VerzaHonda Versa merupakan motor segmen khusus laki-laki low entry dengan mengadopsi teknologi injeksi. Harganya juga terjangkau tidak jauh dari harga motor bebek berkisar antara Rp 16-17 jutaan. Bagi Anda yang kesengsem dengan Honda Versa dan berniat untuk membelinya, berikut ini keunggulan Honda Versa yang dirangkum dari berbagai sumber.

Performa Handal
Teknologi injeksi yang ditanamkan pada Honda Versa membuatnya berakselerasi dengan beringas dan performanya menjadi handal. Honda Mega Pro yang notabene-nya merupakan saudara kandung Honda Versa mampu dilibas.

Styling Keren
Coba perhatikan deh desain Honda Versa, kalo diamati body-nya sangat mirip dengan Honda CB 150 R. Padahal harga CB 150 R kan jauh diatas Versa, namun body keduanya mirip.

Irit Bahan Bakar
Teknologi injeksinya membuat Versa lebih irit bahan bakar ketimbang motor lelaki lainnya. Kalau motor laki lain kan masih pake karburator. Sebuah tes membuktikan 1 liter bensin mampu menempuh jarak hingga 48-50 km. Hhm, irit bukan?

Faktor Keamanan
Versa telah dilengkapi dengan fitur keamanan seperti Sprocket Chain Stopper ketika rantai motor putus fitur ini yang mencegah ban belakang terkunci. Lalu ada fitur Secure Key Shutter menjaga motor dari tindakan pencurian.

Lebih Kuat
Jika kamu membawa beban berat, jangan khawatir, Versa dilengkapi dengan Twin Heavy Duty Suspension atau suspensi yang lebih kuat dari suspensi monoshock.


Ditulis Oleh : siap86 // 13.54
Kategori:

Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

 
Preview on Feedage: produk-honda-terbaru-lengkap Add to My Yahoo! Add to Google! Add to AOL! Add to MSN
Subscribe in NewsGator Online Add to Netvibes Subscribe in Pakeflakes Subscribe in Bloglines Add to Alesti RSS Reader
Add to Feedage.com Groups Add to Windows Live iPing-it Add to Feedage RSS Alerts Add To Fwicki